My Life

Libatkan Allah dalam setiap urusan

Wednesday, June 17, 2015

Ukhuwah Islamiyah

Dalam Islam sangat penting suatu persaudaraan. Sesama muslimin diwajibkan untuk saling bersaudara dan mbantu membantu. Dasar-dasar persaudaraan harus di ajarkan kepada anak-anak supaya dapat diterapkan dalam kehidupan nyata.  


Nabi Muhammad SAW bersabda:

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: حَقُّ الْمُسْلِمِ عَلَى الْمُسْلِمِ خَمْسٌ: رَدُّ السَّلاَمِ، وَعِيَادَةُ الْمَرِيْضِ، وَاتِّبَاعُ الْجَنَازَةِ، وَإِجَابَةُ الدَّعْوَةِ، وَتَشْمِيْتُ الْعَاطِسِ.(رواه البخاري ومسلم)

Abu Hurairah RA meriwayatkan bahwasanya Rasulullah SAW pernah bersabda; "Hak seorang Muslim atas Muslim lainnya ada 5 perkara:

  1. Menjawab Salam
  2. Mengunjungi muslim yang sakit
  3. Mengiringi jenazah
  4. Mendatangi undangan
  5. Mendo’akan orang bersin (dengan membaca do'a;  يَرْحَمُكَ اللهُ )

Kelima hal tersebut merupakan suatu metode atau cara untuk mempererat tali persaudaraan sesama muslim, 
Allahu a'lam

0 comments :

Post a Comment