My Life

Libatkan Allah dalam setiap urusan

Saturday, December 29, 2018

Dzat yang Maha Membolak-Balikkan Hati

@danisayuti94


Tentang hati.
Allah memberi kita yang namanya hati (Qolbu) dan mempunyai sifat berbolak balik (Qolb)
lalu hati dimiliki oleh manusia dan manusia arabicny "Insan" akar katanya sama kayak "Nausun", it means "dinamis", mudah berubah ubah. bahkan dalam riset kesehatan, ada namnya regeration, dimana sel kita selalu berubah lebih dri 90% tiap tahun

Itu tandanya manusia pastilah selalu berubah ubah, tentang sifat, kecintaan dan keimanan, kita tidak tau kapan dan bagaimana keimanan seseorang akan turun, tapi yang jelas kita semua menginkan agar keimanan kita selalu bertambah, dan kita harus mengusahakannya.
Bagaimana?
Salah satunya dengan doa.
Rasulullah selalu memanjatkan doa

يَا مُقَلِّبَ الْقُلُوبِ ثَبِّتْ قَلْبِى عَلَى دِينِكَ
“Ya muqollibal quluub tsabbit qolbi ‘alaa diinik (Wahai Dzat yang Maha Membolak-balikkan hati, teguhkanlah hatiku di atas agama-Mu"
يَا أُمَّ سَلَمَةَ إِنَّهُ لَيْسَ آدَمِىٌّ إِلاَّ وَقَلْبُهُ بَيْنَ أُصْبُعَيْنِ مِنْ أَصَابِعِ اللَّهِ فَمَنْ شَاءَ أَقَامَ وَمَنْ شَاءَ أَزَاغَ

“Wahai Ummu Salamah, yang namanya hati manusia selalu berada di antara jari-jemari Allah. Siapa saja yang Allah kehendaki, maka Allah akan berikan keteguhan dalam iman. Namun siapa saja yang dikehendaki, Allah pun bisa menyesatkannya.” (HR. Tirmidzi no. 3522. Syaikh Al Albani mengatakan bahwa hadits ini shahih)


Semoga keimanan kita selalu ada dan slalu meningkat. aamiin

semoga bermanfaat
Allahua'lam

0 comments :

Post a Comment