My Life

Libatkan Allah dalam setiap urusan

Sunday, June 19, 2016

Cerpen: Wiill Laras reach the perfect dream?

 Ini adalah  karangan dari murid saya. Ini adalah salah satu jenis karya sastra yang berupa cerita pendek yang di dalamnya sudah ada unsur-unsur insristik, seperti latar, setting, tokoh, amanat. Semoga bermanfaat.

Ceita ini berawal dari seorang perempuan yang cantik yang duduk di kursi. Dan di atas mejanya yang bertuliskan Dr.Spealis Bedah serta nama yang tercantum di dadanya yang  bertuliskan Dr.Kirana Larasasti.Ia sedang melamun dan sepertinya sedang menvikirkan sesuatu.Dan itu berawal dari seorang anak perempuan yang lahir di sebuah desa pada tanggal 14 November 2001.Anak itu bernama Laras.Ia memiliki kedua orang tua bernama Pak Hendra dan Bu Ima.Pak Hendra di kenal sebagai orang yang baik,sabar dan bertanggung jawab ia sangat menyayangi putrinya Laras.Sedangkan Bu Ima ia sangat membenci putrinya sendiri karena putrinya gadis yang kolot. Namun ayahnya yakin bahwa sebenarnya Laras adalah anak yang pintar.
Saat ia berusia 16 tahun, ia duduk di bangku SMA, ia seringkali di bully oleh teman-temannya. Pagi harinya, Laras yang terlihat masih tertidur pulas dan langsung terbangun seketika. Lalu ia menyiapkan diri untuk pergi ke sekolah seperti biasanya. Dan ia berpamitan kepada kedua orangtuanya.
“Ayah, Ibu, Laras mau pergi ke sekolah yah” Pamit Laras.
“Iya, ayah doakan kamu menjadi anak yang pintar”, jawab Ayah.
“Pintar apanya? Mungkin dia akan tetap menjadi anak yang kolot”, sahut Ibunya.
“Apa ibu pikir dia anak yang seperti itu?” tanya Ayah.
Akhirnya Laras pergi dengan wajah yang sedih karena perkataan ibunya tadi. Tapi itu, tidak mematahkan semangatnya untuk belajar di sekolah.

Untuk cerita lengkap cerpen di atas silahkan download dengan klik disini. 
Sekali lagi semoga bermanfaat bagi semuanya dan menjadi inspirasi untuk kia selalu semangat dalam menggapai cita-cita. Aamiin.
 Allahu a'lam 

0 comments :

Post a Comment